Profil Lengkap Sultan Hassanal Bolkiah, Raja Paling Tajir Kedua Sedunia dengan Kekayaan Mencapai Rp411 Triliun

- 22 Juli 2021, 19:20 WIB
Sultan Hassanal Bolkiah sukses tangani pandemi Covid-19.
Sultan Hassanal Bolkiah sukses tangani pandemi Covid-19. /Tangkapan layar Instagram/@sultanhassanalbolkiah//

JURNAL SOREANG - Pemimpin negara yang dikenal dengan sebutan Petro Dollar, Brunei Darussalam yakni Sultan Hassanal Bolkiah dilanda prahara rumah tangga.

Pasalnya, diketahui sang sultan menceraikan dua isteri dari tiga orang istri yang dinikahinya.

Sontak saja kabar ini dan menjadi perbincangan publik yang menggegerkan publik.

Baca Juga: Terungkap Fakta di Balik Cerita Sultan Hassanal Bolkiah Ceraikan Istri Mudanya

Lantas siapa sebenarnya Sultan Hassanal Bolkiah atau pria bernama asli Sir hassanal bolkiah Mu’izzaddin Waddaulah ?

Seperti dikutip Jurnal Soreang dari Website Poros Ilmu, raja Brunei Darussalam yang memeluk agama Islam itu lahir di Bandar Seri Begawan pada hari Senin, tanggal 15 Juli 1946.

Ayahnya yang bernama Sultan haji Omar Ali Saifuddien Sa’Adul Khairi Waddien menyekolahkan Sultan Bolkiah di sekolah private di Istana Daru Hana.

Kemudian, Sultan Bolkiah, melanjutkan sekolah menengahnya di sekolah utama yaitu lembaga Victoria yang terletak di Kuala Lumpur dimana Sultan Bolkiah bergabung dengan Korps Kadet atau band.

Baca Juga: Waduh, Sultan Hassanal Bolkiah Ceraikan Mariam Aziz Karena Selingkuh dengan Aktor Indonesia Berinisial TD?

Setelah lulus ia melanjutkan pendidikan di Royal Akademik Militer Sandhurust lalu berlanjut ke Royal Akademik Militer pada bulan Oktober 1967.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Website Poros Ilmu


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x