Terungkap 5 Fakta Elizabeth Bathory, Serial Killer yang Mematikan di Dunia, Sungguh Kejam

23 Oktober 2021, 19:52 WIB
Terungkap 5 Fakta Elizabeth Bathory, Serial Killer yang Mematikan di Dunia, Sungguh Kejam /@elizabeth.bathory

JURNAL SOREANG – Pernah mendengar cerita dari serial killer yang mematikan di dunia, Elizabeth Bathory?

Pasalnya Elizabeth Bathory dalam serial killer ini sungguh kejam dan mengerikan.

Dikutip dari top5_id berikut ini fakta-fakta mencengangkan dari Elizabeth Bathory.

Baca Juga: 8 Fakta Menarik Ellya Khadam Sosok Pelopor Dangdut Indonesia, yang Pernah Tampil di New York

1. Berasal dari keluarga terhormat

Menurut The Travel, ayah dan ibu Elizabeth Bathory berasal dari keluarga terpandang.

Paman Elizabeth dari pihak ibu adalah raja Polandia, sedangkan kakak laki-laki Elzabeth bekerja sebagai hakim di Kerajaan Hungaria.

Elizabeth menghabiskan masa kecilnya di Ecsed Castle, walaupun terlihat normal, ternyata Elizabeth kecil sering kejang.

Kemungkinan itu karena penyakit epilepsi yang dideritanya.

Baca Juga: Restoran Indonesia 'Rasa Kita' di Istanbul Turki Resmi Dibuka, Bertujuan Mulia Selain Jualan Masakan Nusantara

2. Terbiasa melihat kekerasan

Dari kecil ia sudah terbiasa melihat kekerasan, maka ia merasa itu bukanlah sesuatu yang aneh.

Di saat ia kecil, para petani di Hungaria melakukan pemberontakan pada tuan mereka.

Baca Juga: Geo Dipa Energi Kembangkan Pembangunan, Eyang Memet: Jaga Kelestarian Lingkungan Melalui Lahan Pengganti

Sayangnya , para pemberontak itu kalah, dan sebagai hukumannya mereka disiksa didepan umum.

Beberapa adegan penyiksaan itu disaksikan langsung oleh Elizabeth.

Alih-alih ngeri, ternyata Elizabeth malah justru terlihat geli.

Baca Juga: HOAKS, Kate Middleton Tidak Pernah Lakukan Botox Ini Faktanya

3. Konon memiliki anak diluar nikah

Dilansir Histroy Collection, sebelum Elizabeth menikah, ia pernah berselingkuh dengan seorang pekerja perkebunan bernma Ladislav Bende, bahkan ia sempat melahirkan bayi pada saat usianya masih 13 tahun.

Mengetahui hal itu, tunangannya menyiksa kekasih gelap yang telah menghamilinya dan mengumpankannya pada anjing lapar.

Bukannya menolong, Elizabeth justru menuduh Bende menculik dan memerkosanya.

Dia juga memberikan bayinya kepada orang lain dan tidak pernah menemuinya lagi.

Baca Juga: 5 Pemain Paling Berharga Di Juventus Oktober 2021

4. Elizabeth dan Nadasdy dikenal sebagai majikan yang kejam.

Dia dan suaminya pernah menyeret seorang pelayan yang tidak patuh keluar kastil.

Mereka menelanjanginya, melumuri tubuhnya dengan madu, dan membiarkan pelayan yang malang itu diluar semalaman digigit lebah.

Ketika pelayan itu jatuh pingsan, ia lantas meletekkan potongan kertas diantara jari-jari pelayan tersebut, lalu menyulutkan api.

Baca Juga: Profil Penyanyi Legendaris Ellya Khadam yang Ulang Tahun ke-93 dan Jadi Google Doodle Hari Ini

5. Tidak diadili

Sayangnya dia tidak pernah diadili atas kejahatan yang sudah ia lakukan.

Dilansir dari History Hit, status bangsawan Ellizabeth berhasil membuatnya lolos dari peradilan.

Baca Juga: Bukan Perawatan Mahal, Ternyata Ini Rahasia Kecantikan Kate Middleton dan Ratu Elizabeth di Kerajaan Inggris

Sementara pelayanan kepercayaan Elizabeth dieksekusi pada tahun 1611.

Thurzo yang juga merupakan saudara Elizabeth membujuk raja untuk tidak mengadili bangsawan jahat ini.

Sebagi gantinya, Elizabeth bathory dikurung dalam kamarnya seumur hidup.

Ia sendiri ternyata hanya sempat bertahan selama tiga tahun dalam kurungan, sebelum akhirnya meninggal pada tahun 1640 di Katil Cachtice, Slovakia.***

Editor: Handri

Sumber: Instagram

Tags

Terkini

Terpopuler