Romantis! Nostalgia Film Lama, Berikut 4 K Movie Lawas yang Bisa Menemani Saat Weekend

- 12 Februari 2023, 18:28 WIB
Romantis! Nostalgia Film Lama, Berikut 4 K Movie Lawas yang Bisa Menemani Saat Weekend
Romantis! Nostalgia Film Lama, Berikut 4 K Movie Lawas yang Bisa Menemani Saat Weekend /Pixabay

JURNAL SOREANG - Jika bingung melakukan apa di sisa waktu weekend, kamu bisa menghabiskan waktu dengan menonton film, misalnya film Korea atau K Movie.

Tetapi jika kamu merasa bosan dengan K Movie yang bergenre begitu-begitu saja, kamu bisa bernostalgia dengan menonton film lawas.

Dikutip Jurnalsoreang.com dari Instagram @dagelan_Kpop, berikut 5 rekomendasi K Movie lawas tersebut.

Baca Juga: Membersihkan Rumah Ternyata Efektif Turunkan Kalori, Berikut Faktanya

1. Hello Ghost (2010)

Film ini menceritakan seorang tokoh yang bernama Sang Man (diperankan oleh Cha Tae Hyun), yang beberapa kali melakukan percobaan bunuh diri.

Setelah percobaan yang berkali-kali, tiba-tiba ia bisa melihat 4 hantu yang terus menerus mengikutinya ke mana pun ia pergi.

Perjalanan Sang Man dimulai ketika ia alih-alih hendak mengusir 4 hantu tersebut, ia justru menolong 4 hantu tersebut untuk menyelesaikan urusan mereka sebelum pergi ke surga.

Baca Juga: Berkah Rejeb! Rezeki 3 Weton Ini Kian Melimpah, Untung Usaha Melonjak Tajam, OTW Jadi Konglomerat!

2. 71: Into The Fire (2010)

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah