Bukan Soal Vokal! Simak Bocoran Agar Lolos Audisi Jadi Idola Kpop, Cukup Dua Hal Ini

3 Februari 2023, 09:08 WIB
Bukan Soal Vokal! Simak Bocoran Agar Lolos Audisi Jadi Idola Kpop, Cukup Dua Hal Ini /Twitter

JURNAL SOREANG - Sol Lee merupakan seorang pelatih vocal, khususnya untuk idola kpop.

Ia telah bekerja cukup lama di industri kpop, dan pernah bekerja di beberapa perusahaan hingga yang sudah terkenal seperti JYP Entertainment.

Karena hal itu, Sol Lee berbagi tips cara lulus audisi di agensi kpop seperti yang ia bagikan dengan Gina Maeng.

Baca Juga: Bergelimang Harta! Lisa BLACKPINK Akhirnya Beli Rumah Mewah, Harganya Sangat Fantastis?

Selain menjadi guru vocal untuk idol kpop, Sol Lee kerap menjadi juri tambahan saat audisi berlangsung seperti saat ia bekerja untuk YG Entertainment.

Dari sana, Seol La telah memperhatikan pola apa saja yang ditunjukan untuk calon idola kpop yang lulus audsi.

"Tips audisi... jadilah orang yang baik atau cukup cantik" kata Sol Lee, seperti dikutip jurnalsoreang.pikiran-rakyat.com dari laman koreaboo yang diunggah 3 Februari 2022.

Baca Juga: 10 Drama Korea yang Segera Rilis di 2023, Ada Squid Game 2 dan Gyeongseong Creature! Sudah Siap?

Biasanya perusahaan akan melihat dua aspek dari calon penyanyi, yaitu kepribadiannya atau visual kecantikan/ketampanan seseorang.

Seol Lee berkata, jika seseorang minimal memenihi kriteria tersebut merka dipastikan lulus audisi.

Dan apabila seseorang yang mengikuti audisi terlihat memukau dan indah dimata para juri, ia sudah mengantongi modal utama kelulusan.

Baca Juga: BTS dan BLACKPINK Masuk dalam Nominasi Kids’ Choice Awards 2023 Kategori Grup Musik Favorit

"Jika Anda suka dengan keindahan yang memukau, Anda tidak memerlukan apa pun." ujar Sol Lee.

"Bahkan sebelum Anda mulai bernyanyi, kami tahu" lanjutnya.

Fakta mengatakan, para juri sudah terbiasa dengan hal tersebut mengingat grup atau penyanyi kpop bukan hal yang asing di Korea Selatan.

Baca Juga: Luar Biasa! 5 Grup Kpop dengan Sinkronisasi Dance Paling Baik, Ada SEVENTEEN, NCT 127 hingga BTS

Tapi, hal tak terduga bisa saja terjadi saat audisi.

Sol Lee mengaku, ia merasa terkejut dengan peserta audisi yang mempunyai suara bagus.

Tapi ia membocorkan, suara bagus saat audisi adalah bukan hal biasa.

Baca Juga: Kecewa! Konser BLACKPINK di Auckland Berpontensi Dibatalkan, Apa Alasannya?

Para juri bisa menentukan dengan cepat, apakah orang tersebut ajan cocok untuk perusahaan atau tidak.

Seperti halnya Jennie BLACKPINK, perusahaan melihat aura bintang anggota grup populer tersebut saat ia masih muda.

YG Enntertainment sudah bisa melihat potensi kharisma dan vocal yang baik dari Jennie BLACKPINK.

Kamu mau coba ikut audisi?***

*)Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal Soreang, FB Page Jurnal Soreang, YouTube Jurnal Soreang, Instagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Suci Anjani Sukmadewi

Sumber: Koreaboo

Tags

Terkini

Terpopuler