Ingin Wajah Tetap Glowing, Inilah 8 Faktor Penyebab Jerawat yang Perlu Diketahui

- 10 Desember 2023, 08:04 WIB
Ilustrasi wajah penuh jerawat, Inilah 8 Faktor Penyebab Jerawat yang Perlu Diketahui
Ilustrasi wajah penuh jerawat, Inilah 8 Faktor Penyebab Jerawat yang Perlu Diketahui /Freepik

JURNAL SOREANG - Jerawat merupakan masalah umum yang seringkali mengganggu penampilan dan kepercayaan diri seseorang.

Berbagai faktor dapat menjadi pemicu munculnya jerawat, dan memahami hal ini sangat penting dalam upaya mencegah dan mengelola kondisi kulit yang satu ini.

1. Bakteri

Bakteri, terutama Propionibacterium acnes, dapat menyebabkan peradangan pada pori-pori kulit.

Baca Juga: Alhamdulilah! Peringkat Indonesia pada PISA 2022 Naik 5-6 Posisi Dibanding 2018, Ini Penjelasan Mas Menteri

Ketika minyak dan sel-sel kulit mati terperangkap di dalam pori-pori, bakteri ini berkembang biak sehingga menyebabkan jerawat.

Pastikan untuk selalu mencuci muka dengan bersih dan lakukan eksfoliasi.

2. Hormon

Perubahan hormonal, seperti yang terjadi pada masa pubertas, menstruasi, kehamilan, atau saat mengalami stres, dapat merangsang kelenjar minyak di kulit untuk menghasilkan lebih banyak minyak. Hal ini bisa menyebabkan pori-pori tersumbat dan timbul jerawat.

3. Pori-pori Tersumbat

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah