Pasutri Wajib Tahu! 5 Manfaat Berhubungan Intim di Pagi Hari untuk Kesehatan, Apa Saja? Ini Daftarnya

- 21 Juli 2022, 11:37 WIB
 8 Posisi Hubungan Intim Terbaik Bagi Pria dengan Penis Kecil, Berikut Penjelasan Ahli
8 Posisi Hubungan Intim Terbaik Bagi Pria dengan Penis Kecil, Berikut Penjelasan Ahli /Pixabay

Baca Juga: Frekuensi Ideal Hubungan Intim dalam Seminggu dari Usia Muda, Dewasa Hingga Tua, Berikut Rinciannya

4. Meredakan stres

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk meredakan atau menghilangkan stres dengan cara hubungan intim di pagi hari.

Dalam sebuah studi, melakukan aktivitas menyenangkan dapat menguragi kadar hormon stres seseorang.

Itu berarti mengalami klimaks sebelum melakukan aktivitas akan membuat suasana hati lebih baik.

Baca Juga: Ternyata ini Penyebab Wanita Merasa Sakit ketika Behubungan Intim, Suami Wajib Tau, Simak Penjelasannya

5. Melepaskan endorfin

Terakhir, berhubungan intim yang dilakukan pada pagi hari ternyata dapat membantu melepaskan endorfin.

Endorfin adalah bahan kimia penghilang rasa sakit yang secara alami dalam tubuh dan dapat membantu meningkatkan suasana hati.

Kondisi tersebut biasanya akan membuat anda lebih bahagia setelah mencapai klimaks ketika bercinta dengan pasangan.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah