Bahaya! Waspada Kecanduan Handphone Pada Anak, Perkembangan Fisik dan Akademis Bisa Terhambat!

- 21 Maret 2022, 21:23 WIB
Bahaya jika anak kecanduan main handphone (pixabay/asderknaster)
Bahaya jika anak kecanduan main handphone (pixabay/asderknaster) /

Cahaya biru yang terpancar dari layar gadget juga dianggap bisa mencegah pelepasan hormon melatonin yang bisa membantu anak tidur.

Hingga anak kesulitan untuk tidur.

Itulah bahaya jika anak kecanduan HP, sebagai orang tua atau wali kamu harus mengatasinya sejak dini.

Seperti lebih sering mengajak anak bermain, mengobrol hingga mengajak anak keluar untuk bersosialisasi dengan orang banyak.***

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah