Mudah! Berikut Cara Pembuatan Hidroponik Sistem Rakit Apung, Pemula Wajib Coba

- 9 Februari 2022, 13:30 WIB
Penting! Hidroponik Sistem DFT, Memanfaatkan Genangan Untuk Pertumbuhan Tanaman.
Penting! Hidroponik Sistem DFT, Memanfaatkan Genangan Untuk Pertumbuhan Tanaman. /pxhere.com

JURNAL SOREANG - Salah satu hidroponik yang bisa dicoba oleh para pemula adalah hidroponik sistem rakit apung.

Hidroponik sistem rakit apung atau floating raft bekerja dengan merendam akar tanaman dengan cairan nutrisi.

Hal hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan instalasi rakit apung diantaranya, sirkulasi udara dalam wadah penampung nutrisi, dan suhu pada larutan nutrisi.

Baca Juga: Kabar Gembira, Film Terbaru Park Seo Joon dan IU 'Dream' Kembali Melanjutkan Syuting

Kedua hal tersebut akan berpengaruh pada pertumbuhan lumut dan pertumbuhan akar tanaman.

Alat dan bahan yang diperlukan :

1. Bak plastik

2. Rockwool

3. Gelas plastik bekas

4. Sterofom

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah