Jangan Asal Beli Daster, Kenali Dulu Jenis Rayonnya

- 5 Oktober 2021, 13:10 WIB
Jangan Asal Beli Daster, Kenali Dulu Jenis Rayonnya
Jangan Asal Beli Daster, Kenali Dulu Jenis Rayonnya /Evi sew

JURNAL SOREANG – Kain rayon memang lebih banyak digunakan untuk membuat daster, tapi sebelum membeli Anda harus cermat mengenali dengan teliti jenis rayonnya.

Baju daster adalah baju sejuta umat yang dimiliki para emak-emak dirumah. Setidaknya baju ini menjadi baju wajib yang pasti ada di lemari.

Biasanya ketika membeli daster itu hanya sekedar memegang bahannya yang adem, tapi belum tahu bahan baju tersebut seperti apa keawetannya.

Baca Juga: 3 Weton Ini Menurut Primbon Jawa Paling Kaya, Simak Penjelasannya Berikut

Untuk itu ada baiknya Anda kenali dahulu jenis-jenis katun rayon yang biasa digunakan untuk membuat daster.

1. Katun rayon kualitas bagus

Karakteristik dari bahan ini sebenarnya sama dengan rayon pada umumnya yaitu jatuh dan adem. Tapi ketika dipegang secara langsung, sangat terlihat katun jenis ini sangat tipis, sedikit berbulu namun tetap halus, dan mudah kusut.

Jika terkena matahari, kain rayon ini sangat menerawang, tapi jika digunakan didalam ruangan tidak terlalu terlihat. Jika memang ingin menggunakan daster dengan bahan ini disarankan pilih warna gelap supaya tidak terlalu menerawang.

Harga dari kaian rayon kualitas bagus dibandrol mulai harga Rp11.700 per setengah meternya.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah