5 Ide Bisnis Usaha Rumahan Kreatif, Pemula Harus Coba

- 7 Oktober 2021, 21:43 WIB
Ilustrasi bisnis Kaos Kaki yang bisa dicoba saat pandemi
Ilustrasi bisnis Kaos Kaki yang bisa dicoba saat pandemi /pexels/ lumn

JURNAL SOREANG - Usaha sampingan yang sukses tidak mungkin dibangun dalam semalam. Dibutuhkan waktu yang lama, dan kerja keras yang konsisten agar bisa mencapai kesuksesan.

Untuk menjadi pengusaha juga tidak semudah yang dibayangkan . Harus memiliki modal dan sudah siap merintis usaha yang digeluti

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut adalah ide usaha kreatif yang bisa dijalankan dengan modal minim:

Baca Juga: Usaha Sampingan Jajanan dengan Modal Minim, Pemula Harus Coba Nih

1. Jualan barang antik

Barang antik bagi beberapa orang memang hanya barang rongsok yang tidak memiliki nilai guna yang sebanding dengan barang-barang baru yang ada di pasaran.

Namun, bagi beberapa orang barang antik ini adalah potensi usaha yang tersembunyi.

Bagi beberapa yang bermata jeli bahkan bisa merubah barang antik bernilai jutaan hingga milyaran rupiah.

Selain memiliki nilai yang khas, barang-barang antik juga memiliki nilai sentimentil yang membuat orang kembali mengingat masa lalunya dulu.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x