Tertarik Usaha Sampingan dengan Modal Minim sebagai Agen Properti? Simak 4 Caranya Ya

- 29 September 2021, 16:42 WIB
Ilustrasi Usaha Sampingan Sebagai Agen Properti dengan Modal Minim
Ilustrasi Usaha Sampingan Sebagai Agen Properti dengan Modal Minim /Pixabay/qimono/

JURNAL SOREANG - Agen properti adalah profesi yang menjanjikan. Dengan komisi agen properti yang cukup besar untuk jasa jual beli.

Banyak orang mencoba profesi menjadi agen properti karena waktunya yang fleksibel dan modal yang dikeluarkan pun terbilang kecil dengan potensi keuntungan yang besar.

Tapi tak semua orang bisa langsung bisa menjadi agen properti. Apalagi agen properti independen. Sebabnya sederhana, mereka tak tahu bagaimana cara menjadi agen properti.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut ini tips untuk menjadi agen properti.

Baca Juga: Kelemahan dan Kekurangan Usaha Sampingan Menjadi Agen Properti Independen, Ini Solusinya

1. Kelompokkan klien

Sebagai agen baru mungkin akan dihadapkan pada banyak kondisi dan keadaan yang tidak terduga.

Beberapa klien mungkin akan dengan mudah melupakan agen, namun jangan fokus pada satu dua orang saja.

Layani setiap klien dengan baik, dan kelompokkan sesuai demografi dan kebutuhannya masing-masing.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x