Simak! 10 Kelebihan Bisnis Online Afiliasi Marketing yang Harus Diketahui Pemula

- 12 September 2021, 15:57 WIB
Ilustrasi grafis bisnis online yang baik.
Ilustrasi grafis bisnis online yang baik. /Yoga Mulyana /Pixabaya/PublicDomainPicture

JURNAL SOREANG - Jaman yang semakin maju dan membuka banyak peluang dalam hal apa saja termasuk bisnis online.

Salah satu bisnis online yang populer di era digitalisasi ini adalah bisnis afiliasi atau affiliate marketing.

Bisnis afiliasi sendiri adalah cara untuk mendapatkan uang dalam bentuk komisi disaat setiap kali mempromosikan produk atau layanan perusahaan yang mendorong penjualan suatu perusahaan.

Baca Juga: CATAT! 6 Kelemahan Bisnis Online Afiliasi Marketing, Harus Diketahui Pemula Sebelum Memulai

Dengan adanya dunia pemasaran digital, maka bisnis afiliasi telah menjadi industri yang bernilai miliaran di seluruh dunia.

Ini kelebihan bisnis ini sebelum memutuskan untuk melakukannya, Seperti dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber:

1. Tidak ada biaya produksi.
Dengan affiliate marketing, biaya produksi bukanlah sebuah masalah karena produk sudah dikembangkan dan sudah terbukti dengan uang merchant.

2. Biaya awal yang rendah.
Menjadi seorang affiliate marketer hanyalah membutuhkan sebuah meja, komputer yang terkoneksi internet dan beberapa software bantu.

Baca Juga: 5 Ide Bisnis Online untuk Pelajar yang Mudah dan Praktis

3. Tidak ada biaya atau lisensi. Program affiliate pada umumnya gratis untuk bergabung dan area yang menjadi target pemasaran tidak terbatas.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x