Tak Kunjung Dapat panggilan Interview? Berikut Deretan Tools agar CV Makin Menarik dan Dilirik HRD

24 Januari 2023, 22:11 WIB
ilustrasi tak kunjung intervew /PEXELS/Sora Shimazaki

JURNAL SOREANG- Lamar kerja ke setiap lowongan yang ada di iklan tapi belum juga ada panggilan untuk interview, bisa saja ada yang kurang dari persyaratan lamaran anda .

Setelah lulus Sekolah atau Kuliah, kita akan terjun ke dunia pekerjaan .
Apakah kerjaan itu langsung ada? Ataukah harus bagaimana?

Baca Juga: Rajab 2023: Bolehkan Puasa Rajab Dimulai di Hari ketiga? Simak di Sini


Lowongan pekerjaan itu memang sangat banyak ,tetapi tidak dengan mudah kita akan menempati posisi tersebut.


Perlu banyak proses untuk mencapainya supaya kita bisa menempati posisi pekerjaan yang diinginkan,dari mulai tenaga dan pikiran.

Baca Juga: Ingin Keuangan Lancar? Mbah Moen Ingatkan untuk Menyisihkan Uang di Bulan Ini, Bisa Mengindikasikan Rezeki!


CV atau biodata singkat adalah salah satu syarat utama dalam melamar pekerjaan, memasukkan nama hingga pengalaman kita yang sesuai dengan karir yang diminati untuk kerja nanti.


Seiring berjalannya waktu yang semakin canggih, kini tidak perlu repot-repot beli lembaran lamaran pekerjaan jika kamu mengisi lowongan pekerjaan via online.


Kita tinggal mengisi formulir yang di sarankan oleh web, setelah selesai mengisi dengan canggihnya CV kamu beres tanpa ribet.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Rabu 25 Januari 2023 dan Doa Nabi untuk Memohon Rezeki


Sebelum mnegtahui cara membuat CV, Anda perlu mengetahui deretan website untuk menunjang Anda menemukan loker atau lowongan pekerjaan.

Website untuk mencari lowongan pekerjaan:

Part time, freelance, remote . ini cocok juga bagi mahasiswa yang ingin dapat penghasilan sampingan

Projects.co.id

Fiverr.com

Upwork.com

Freelancer.co.id

Full-time dan Internship

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Makassar dan Sekitarnya, Rabu 25 Januari 2023 dan Doa Nabi untuk Memohon Rezeki

Glassdoor.com

Indeed.com

LinkedIn.com/jobs

Glints.com

Kalibrr.id

Beberapa Tools untuk membuat CV makin Menarik

Tools aka disajikan dalma bentuk website untuk mendukung proses pemnbuatan CV, seperti merubah ukuran foto, pdf dan sebagainya:

1. Web merapihkan dan showcase portofolio

SquareSpace.com

Wix.com

JournoPortofolio

Melacak proses pencarian kerja

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Rabu 25 Januari 2023 dan Doa Nabi untuk Memohon Rezeki

Huntr.com

Kiter.app

TealHQ.com

2. Convert

Convert dan merubah ukuran file , biasanya pihak pembuka lapangan pekerjaan memberi syarat dokumen/ CV tidak boleh dalam bentuk format word melainkan pdf. Nah dengan ini kamu bisa mengubah file nya dari word ke pdf begitupun sebaliknya.

TinyWow.com

iLovePDF.com

EasePDF.com

3. Review CV 

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Rabu 25 Januari 2023 dan Doa Nabi untuk Memohon Rezeki

Berikutnya untuk mereview/mengkoreksi CV dan latihan interview atau wawancara:

Koreksi dan referensi CV, kalo belum yakin sama CV kamu bisa di cek dulu ya di website ini dan banyak juga referensi baik loh

Resume.io

Skillsyncer.com

ResumeWorded.com

Visualcv.com

Cvmaker.co.id

Cvonline.me

www.resume.com

www.cakeresume.com

www.livecareer.com

flowcv.com

www.kickresume.com

Baca Juga: Satu Ganda Putra Indonesia Maju ke Perempat Final Indonesia Masters 2023, Berikut Perincian dan Jadwalnya

 

Nah itu website yang mendukung kamu dalam memenuhi syarat lamaran pekerjaan khusunya bagian CV, semoga bermanfaat.***

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Tags

Terkini

Terpopuler