Simak! 7 Kondisi Hubungan Intim yang Dilarang dalam Islam, Jangan Coba Dilanggar

- 13 September 2022, 10:26 WIB
Ilustrasi, beberapa kondisi berhubungan intim yang dilarang dalam syariat islam yang tidak boleh dilanggar
Ilustrasi, beberapa kondisi berhubungan intim yang dilarang dalam syariat islam yang tidak boleh dilanggar /Freepik

5. Berhubungan Intim di Depan Orang Lain

Hubungan intim dalam Islam adalah tindakan pribadi yang bahkan tidak boleh dilihat oleh para malaikat.

Jadi, dilarang bagi pasangan suami istri untuk berhubungan intim sementara orang lain dapat mendengar atau melihat aktivitas tersebut.

Baca Juga: Tak Sangka! 7 Makanan Ini Bisa Bakar Lemak di Tubuh, Hilangkan Perut Buncit Seketika

6. Berhubungan Intim dengan Bertelanjang Bulat

Menurut hukum Islam, pasangan suami istri tidak boleh telanjang bulat saat berhubungan intim.

Pasangan suami istri perlu memastikan bahwa telah menutupi diri dengan baik. Sebaiknya, gunakan selimut saat tengah berhubungan intim.

7. Berhubungan Intim di Luar Ruangan

Aktivitas hubungan intim dalam Islam adalah tindakan suci dan pribadi. Jadi, itu hanya boleh dilakukan di dalam ruangan pribadi.

Baca Juga: 5 Tradisi Hubungan Intim di Afrika yang Masih Dilakukan hingga Saat Ini, Dinilai Unik dan Tak Biasa

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah