Ternyata Begini Ide Awal Kejuaraan Piala Eropa EUFA Euro dan Gelarannya dari Masa ke Masa

- 7 Juni 2021, 23:22 WIB
Maskot Euro 2020 Skillzy
Maskot Euro 2020 Skillzy /

Sebelum dapat berlaga di babak final, semua tim selain negara tuan rumah (yang otomatis lolos) bersaing dalam kualifikasi.

Edisi 1960, diselenggarakan di Prancis, empat tim bersaing di putaran final dari 17 tim yang memasuki babak kualifikasi. Uni Soviet menjadi juara setelah, mengalahkan Yugoslavia 2-1 di final.

Baca Juga: Viral! Tak Terima DiKlakson, Pengendara Sepeda Motor Aniaya Seorang Sopir di Pameungpeuk, Kabupaten Bandung

Spanyol menjadi tuan rumah turnamen berikutnya tahun 1964, diikuti 29 tim. Tim tuan rumah mengalahkan jawara bertahan, Uni Soviet, 2-1 di Stadion Santiago Bernabéu di Madrid.

Kejuaran tahun 1968, format turnamen tetap sama, Italia menjadi tuan rumah dan sukses menjadi juara.

Belgia menjadi tuan rumah turnamen 1972, di mana Jerman Barat berjaya, mengalahkan Uni Soviet 3-0 di final.

Baca Juga: Miris, Sudah Zaman 5G, 60 Desa di Kabupaten Bandung Masih Belum Bisa Mengakses Internet alias Blank Spot

Turnamen 1976 di Yugoslavia adalah turnamen terakhir format empat-tim. Cekoslovakia mengalahkan Jerman Barat dalam adu penalti yang baru diperkenalkan.

Kompetisi diperbesar menjadi 8 tim pada edisi 1980, Italia kembali menjadi tuan rumah.

Turnamen ini memperkenalkan putaran grup, di mana juara grup melaju ke final, dan runner-up grup berlaga di perebutan tempat ketiga.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah