24 Mei Ditetapkan Menjadi Hari Citarum, Ini Alasan Bupati Bandung dan Harapannya untuk Citarum

- 30 Mei 2021, 11:24 WIB
Bupati Bandung, HM. Dadang Supriatna saat menetapkan dan meresmikan 24 Mei jadi Hari Citarum di Bendungan Radug, Desa Wangisagara, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, Sabtu 29 Mei 2021./Yusup Supriatna/Jurnal Soreang/Dok. Kang DS/
Bupati Bandung, HM. Dadang Supriatna saat menetapkan dan meresmikan 24 Mei jadi Hari Citarum di Bendungan Radug, Desa Wangisagara, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, Sabtu 29 Mei 2021./Yusup Supriatna/Jurnal Soreang/Dok. Kang DS/ /

"Saya optimistis, dalam beberapa tahun ke depan air dari DAS Citarum bisa dijadikan bahan baku air minum untuk masyarakat Kabupaten Bandung," harap Kang DS.

"Mari bergerak bersama untuk kabupaten Bandung yang lebih baik dimulai dari kepedulian diri sendiri terhadap lingkungan. Salam BEDAS," pungkas Kang Dadang Supriatna. ***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah