Karena Selfie Jadi NFT, Ghozali Hasilkan Rp9 Miliar, Ini Penjelasannya

- 13 Januari 2022, 19:54 WIB
Ghozali Everyday kini jadi perhatian dunia, karena foto selfienya yang sukses meraup miliaran rupiah dengan NFT. /Foto dari opensea.io
Ghozali Everyday kini jadi perhatian dunia, karena foto selfienya yang sukses meraup miliaran rupiah dengan NFT. /Foto dari opensea.io /

JURNAL SOREANG - Antusiasme masyarakat Indonesia terhadap model perdagangan Non-Fungible Token (NFT) kian masif.

Terlebih setelah Ghozali, anak muda Indonesia sukses dengan NFT-nya di situs OpenSea.

Dengan NFT, Ghozali berhasil meraup miliaran rupiah dari hasil penjualan karyanya.

Baca Juga: Jual Foto Selfie Setiap Hari di Bayar Hingga Miliaran, Inilah Sosok Ghozali Everyday

Karyanya pun sederhana. Untuk menghasilkan miliaran rupiah, pemilik nickname Ghozaly Everyday itu hanya bermodal foto selfie.

Ya, foto selfie. Apa susahnya sih bikin foto selfie. Anak-anak kecil juga bisa melakukannya.

Ghozali mulai berselfie ria sejak 2017, saat ia berusia 18 tahun.

Baca Juga: Lebih Berharga dari Malaysia, Mata Uang Brunei Darussalam juga Ternyata Ringgit? Ini Faktanya

Nah, dikutip Jurnal Soreang dari akun resminya, Kamis, 13 Januari 2022, foto selfienya itu kemudian dipamerkan di akun miliknya, di OpenSea.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x