Perbandingan dan Spesifikasi Ponsel Vivo Y12s dan Oppo A15, Mana yang Lebih Unggul?

- 1 September 2021, 12:05 WIB
Perbandingan dan Spesifikasi Ponsel Vivo Y12s dan Oppo A15, Mana yang Lebih Unggul?
Perbandingan dan Spesifikasi Ponsel Vivo Y12s dan Oppo A15, Mana yang Lebih Unggul? /

Mengusung triple camera di bagian belakang, dengan kamera utama 13 MP dengan dua kamera pelengkap masing-masing 2MP aperatur f/2.4. Sedangkan kamera depan 5 MP, f/2.4, (wide).

Pada kapasitas memori, dibekali ruang penyimpanan berkapasitas 32GB 2GB RAM, 32GB 3GB RAM dengan teknologi eMMC 5.1.

Dilansir dari situs GSM Arena, Oppo A15 dijual dengan harga mulai dari Rp1.7 jutaan tergantung kapasitas memori penyimpanan.

Baca Juga: Resmi Diluncurkan, Ini Perbandingan Oppo Reno 4F vs Reno 4

Berdasarkan hasil ulasan spesifikasi di atas, Vivo Y12s lebih baik daripada Oppo A15 karena:

• Daya baterai 18.2% lebih kuat 5000mAhvs4230mAh
• Kerapatan piksel 0.37% lebih tinggi 270ppivs269ppi
• RAM 1GB lebih besar 4GBvs3GB
• Megapiksel kamera depan 1.6x lebih besar 8MPvs5MP
• Internal storage 96GB lebih besar 128GBvs32GB
• Mendukung Wi-Fi 5 (802.11ac)

Mempunyai autofokus menerus saat merekam film. Mempunyai pencahayaan manual

Semua keputusan di tangan Anda, harga tak selalu menjadi indikator kualitas. Bijak dan teliti memilih ponsel menjadi kunci tepat dalam memenuhi kebutuhan mobilitas Anda.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah