Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 10 Bab 2 'Mengungkapkan Kritik Lewat Senyuman' Kurikulum Merdeka

Aah
- 12 Januari 2024, 08:35 WIB
Ilustrasi Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 10 Bab 2.
Ilustrasi Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 10 Bab 2. /freepik/

3. Evaluasi
Merupakan komentar atau penilaian terhadap pesan atau fenomena yang disampaikan dalam anekdot. Ini juga bisa mengandung pesan kritik sosial yang diselipkan dengan cerdas.

Lawakan Tunggal sebagai Komedi Cerdas

Lawakan tunggal sering disebut sebagai komedi cerdas karena tidak hanya menyajikan tawa, tetapi juga menyampaikan pesan dan kritik sosial. Komika berusaha untuk tidak hanya menghibur tetapi juga membuat penonton berpikir.

Baca Juga: Siswa SMP PCI Baleendah Kunjungi Kota Malaka, Malaysia, Apa Makna Penting Kota Ini di Dunia?

Trik dan Majas dalam Lawakan Tunggal

Dalam seni ini, terdapat trik dan majas yang digunakan untuk meningkatkan efektivitas penyampaian pesan:

1. Setup dan Punch
Setup sebagai pengantar lelucon, sedangkan punch sebagai bagian yang mengandung unsur humor dan mengundang tawa penonton.

2. Beat
Kesatuan dari setup dan punch yang membahas satu sub tema atau gagasan.

3. Rule of 3
Penggunaan tiga contoh atau gagasan untuk mengundang tawa penonton, dengan contoh ketiga sering kali berisi kejutan atau kelucuan yang tidak terduga.

Baca Juga: Pengaruh Sering Membentak Anak Terhadap Kesehatan Mental

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah