5 Hal yang Perlu Kalian Ketahui dan Lakukan Sebelum Membuka Pengumuman SBMPTN 2021

- 13 Juni 2021, 15:30 WIB
Berikut 5 Hal yang Perlu Kalian Ketahui dan Lakukan Sebelum Membuka Pengumuman SBMPTN 2021
Berikut 5 Hal yang Perlu Kalian Ketahui dan Lakukan Sebelum Membuka Pengumuman SBMPTN 2021 /Instagram/@ltmptofficial

Baca Juga: SBMPTN 2021 Kapan Diumumkan? Pakai Nomor Peserta UTBK untuk Cek Kelulusan di pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id

  1. Mengetahui Jadwal Pengumuman SBMPTN 2021

Ini merupakan hal yang sangat penting dan krusial. Jadwal pengumuman SBMPTN 2021 yaitu Senin, 14 Juni 2021 pukul 15.00 sore WIB.

Supaya kalian ingat, bisa dengan cara menandai di kalender atau fitur pengingat di smartphone.

  1. Siapkan Nomor Peserta UTBK SBMPTN dan Tanggal Lahir

Nomor Peserta UTBK SBMPTN dan tanggal lahir digunakan untuk membuka pengumuman SBMPTN 2021.

Nomor peserta ini tertera di paling atas, pada kartu tanda peserta. Kalian bisa cek di sana, angka 12 digit tersebut adalah nomor peserta kalian.

Jika kartu UTBK kalian hilang, otomatis kalian tidak bisa membuka pengumuman SBMPTN 2021. Kecuali pada saat itu kalian mengunduh kartunya (file).

Baca Juga: Seleksi Mandiri Universitas Pendidikan Indonesia 2021: Timeline Pendaftaran, Persyaratan dan Biaya

  1. Memantau Informasi LTMPT

LTMPT sebagai pihak penyelenggara akan terus memberikan informasi mengenai laman-laman web yang digunakan untuk membuka pengumuman SBMPTN 2021.

Laman yang digunakan untuk membuka pengumuman tersebut juga tidak hanya laman utama, tapi bisa juga memakai laman mirror sebagai alternatif untuk mencegah error.

Laman mirror ini tidak sesuai dengan universitas yang kalian daftar. Misalnya, kalian mendaftar SBMPTN 2021 di UGM, dan tidak harus kalian menuju laman mirror di UGM.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Youtube Aristya Radisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah