4 Desa Wisata Rintisan Lebak Banten, Nomor 1 Raih Urutan 300 Besar

- 31 Mei 2023, 06:50 WIB
Desa Wisata Rintisan di Lebak Banten
Desa Wisata Rintisan di Lebak Banten //banten.jadesta.com//

JURNAL SOREANG - Banten menjadi primadona tersendiri bagi wisatawan. Wilayah yang bersebelahan dengan Selat Sunda tersebut tentunya terkenal akan Banteng Bercula Satu.

Kawasan Banten menjadi kawasan observatif terbaik yang dapat menyaksikan pemandangan terbaik.

Terdapat wilayah Banten yaitu Lebak, Wilayah ini menjadi primadona karena berpotensi bahkan raih 300 besar. Berikut 4 desa wisata rintisan Lebak Banten.

Baca Juga: 15 Twibbon Hari Lahir Pancasila 2023, Peringati Momen 1 Juni dengan Bingkai Elegan cocok Dishare di Medsos

1. Sawarna

Sawarna masuk dalam 300 besar ADWI. Desa Wisata Sawarna merupakan desa wisata yang menitikberatkan pada peluang alam pedesaan dan kearifan lokal, pantai yang panjang, banyak goa, hutan, pertanian, kerajinan tangan, kuliner khas Desa Wisata Sawarna, souvenir, dll. keindahan dan atraksi lainnya untuk dinikmati di Desa Wisata Sawarna.

2. Sukanegara

Wisata Alam Hutan Bukit Curahem Shorea berada di kawasan hutan milik Perhutani seluas 5 hektar di Desa Sukanegara, Kecamatan Gunungkencana, Kabupaten Lebak. Berawal dari kenyataan bahwa ekonomi masyarakat semakin hari semakin terpuruk dan kurangnya pemahaman tentang bagaimana memanfaatkan potensi lokal.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: banten.jadesta.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x