Banda Neira Pulau di Kepulauan Banda, Maluku Tengah Nan Indah Tersimpan Sejarah

- 11 Oktober 2022, 21:57 WIB
Banda Naira Pulau di Kepulauan Banda, Maluku Tengah nan indah / twitter @euniceapril /
Banda Naira Pulau di Kepulauan Banda, Maluku Tengah nan indah / twitter @euniceapril / /

Sebab kepulauan ini menyimpan saksi bisu sejarah besar pernah terjadi, dimana kota metropolitan yang dijuluki The Big Apple.

Pernah diserahkan kepada Inggris demi mendapatkan salah satu pulau di kepulauan Banda ini.

Baca Juga: Punya Daya Tarik Magnet! Berikut 6 Daftar Weton yang Punya Banyak Penggemar hingga Mudah Dicintai Lawan Jenis

Keindahan alam dan sejarahnya tentu membuat orang semakin tertarik untuk berkunjung ke pulau Banda Neira.

Dusini banyak fakta menarik mengenai pulau Banda Naira yang membuat kita semakin antusias untuk menjelajahinya.

Mengutip dari kemenparekraf.go.id, Banda Neira merupakan salah satu dari sepuluh pulau vulkanik di Kepulauan Banda, Provinsi Maluku.

Baca Juga: Stop! Jangan Berikan 5 Makanan Ini pada Anak di Bawah Usia Satu Tahun! No 3 Paling Berbahaya

Di balik keindahan alamnya, Banda Neira pernah menjadi daerah penghasil rempah pala satu-satunya di dunia.

Dimana sekitar 500 tahun lalu, nilai segenggam pala setara dengan segenggam emas.

Karena itu Banda Neira menjadi tempat pertama di nusantara yang dikuasai Belanda sebelum ke Batavia.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah