6 Danau Terindah di Indonesia yang Memiliki Keindahan Alam Menakjubkan, Wajib Dikunjungi!

- 18 Oktober 2021, 15:02 WIB
6 Danau Terindah di Indonesia yang Memiliki Keindahan Alam Menakjubkan, Wajib Dikunjungi
6 Danau Terindah di Indonesia yang Memiliki Keindahan Alam Menakjubkan, Wajib Dikunjungi /Rizky Tri Sulistiawan /Tangkapan layar @backpacker_indonesia

JURNAL SOREANG - Selain pantai dan gunung, Indonesia juga memiliki banyak danau yang memukau dengan keindahan alam yang menakjubkan.

Indonesia memiliki dua jenis danau, yaitu danau alami dan danau buatan. Namun, keduanya sama-sama memiliki keindahan yang menakjubkan.

Dari sekian beragamnya danau yang ada di Indonesia, berikut adalah 6 danau terindah di Indonesia yang memiliki keindahan alam menakjubkan.

Baca Juga: Beberapa Danau Terindah di Indonesia Ini Wajib Masuk Dalam Daftar Destinasi Wisata Kamu

1. Danau Toba

Danau Toba menjadi salah satu destinasi favorit di Sunatera Utara karena memiliki pesona yang sangat memukau.

Danau ini terbentuk akibat aktivitas vulkanik berupa bekas letusan gunung berapi dengan luasnya yang mencapai 1.300 kilometer.

Danau Toba tercatat sebagai danau terbesar di Indonesia dan menjadi danau vulkanik terbesar di dunia dengan kedalaman mencapai 525 meter.

Baca Juga: Legenda Barcelona Ini Buka Rahasia Cara Kepelatihanya

2. Danau Maninjau

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram @backpacker_indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x