Peluang Rinov/Pitha Jadi Wakil Indonesia Pertama Lolos ke Perempat Final BWF World Championship 2023, Bisakah?

- 24 Agustus 2023, 11:46 WIB
Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari berpeluang jadi wakil Indonesia pertama ke perempat final BWF World Championship 2023 asalkan mampu mengalahkan Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai, Kamis, 24 Agustus 2023.*
Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari berpeluang jadi wakil Indonesia pertama ke perempat final BWF World Championship 2023 asalkan mampu mengalahkan Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai, Kamis, 24 Agustus 2023.* /Instagram/@badminton.ina

Terakhir, tiga ganda putra, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri.

Baca Juga: Tersingkir di BWF World Championship 2023, Jonatan Christie Bakal Tergeser di Kualifikasi Olimpiade 2024

Berikut Jadwal Wakil Indonesia di 16 Besar BWF World Championship 2023, Kamis, 24 Agustus 2023:

1. Ganda Campuran: Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand) diperkirakan mulai pukul 17.00 WIB

2. Ganda Campuran: Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China) diperkirakan mulai pukul 18.30 WIB

3. Ganda Putra: Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India) diperkirakan mulai pukul 18.30 WIB

Baca Juga: Jangan Dilewatkan! Jadwal Dan Link Live Streaming Badminton BWF World Championship 2023

4. Ganda Putri: Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand) diperkirakan mulai pukul 18.30 WIB

5. Ganda Putri: Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Baek Ha Na/Lee So Hee (Korsel) diperkirakan mulai pukul 19.30 WIB

6. Ganda Campuran: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang) diperkirakan mulai pukul 19.30 WIB

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: BWF Badminton SPOTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah