Tak Ada Wakil Indonesia di Peringkat 8 Besar Ganda Putri War Tiket Olimpiade Paris 2024, Berikut Daftarnya

- 5 Agustus 2023, 14:59 WIB
Ganda putri andalan Indonesia, yakni Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti tidak masuk dalam peringkat 8 besar kualifikasi Olimpiade 2024.*
Ganda putri andalan Indonesia, yakni Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti tidak masuk dalam peringkat 8 besar kualifikasi Olimpiade 2024.* /DOK. PBSI

JURNAL SOREANG - Tidak ada wakil Indonesia yang masuk dalam peringkat 8 besar ganda putri kualifikasi Olimpiade 2024 alias War Tiket Olimpiade Paris 2024.

Seperti diketahui, hanya pemain yang menempati peringkat 8 besar (sektor ganda) yang berhak tampil pada Olimpiade 2024 di Paris.

Satu negara hanya mendapatkan kuota dua tiket. Jadi, jika ada tiga pemain dalam satu negara, hanya dua pemain yang lolos ke Olimpiade 2024 di Paris.

Baca Juga: Deretan Kontroversial Seputar Miss Universe Indonesia 2023, Apa Saja ?

Perhitungan kualifikasi cabang bulu tangkis untuk Olimpiade Paris 2024 dimulai pada 1 Mei 2023, dan akan berakhir pada 28 April 2024.

Sistem peringkat kualifikasi Olimpiade 2024 Paris atau Race to Paris, dimulai saat Piala Sudirman (14-21 Mei 2023).

Kemudian, berlanjut ke Malaysia Masters 2023 (23-28 Mei 2023), Thailand Open 2023 (30 Mei-4 Juni 2023), Australia Open 2023 (1-6 Agustus 2023) hingga 28 April 2024.

Baca Juga: Pendaftaran Upacara 17 Agustus 2023 di Istana sudah Dibuka, Warganet Ungkap Komentar Kecewa, Kenapa?

Dalam peringkat 8 besar ganda putri kualifikasi Olimpiade 2024, awal Agustus 2023, tidak ada wakil Indonesia.

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x