Review Pekan Kedua Liga 1 2023-2024: Hanya Dua Tim Raih Dua Kemenangan Beruntun, Persib di Papan Tengah

- 9 Juli 2023, 22:50 WIB
Hanya dua tim yang meraih nilai sempurna alias menorehkan dua kemenangan beruntun hingga pekan kedua Liga 1 2023-2024, yakni RANS Nusantara dan Dewa United.*
Hanya dua tim yang meraih nilai sempurna alias menorehkan dua kemenangan beruntun hingga pekan kedua Liga 1 2023-2024, yakni RANS Nusantara dan Dewa United.* /Instagram/@rans.nusantara

Persib Bandung harus mengalahkan Dewa United akan masuk ke papan atas klasemen Liga 1 2023-2024.

Seperti diketahui, pada musim ini kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, yakni Liga 1 2023/2024 menerapkan format baru.

Baca Juga: Cetak Sejarah! Hasil Liga 1: Rans Nusantara Baru Pertama Raih Puncak Klasemen Setelah Pecundangi Bhayangkara

Jika pada musim sebelumnya, kompetisi digelar dengan format full kompetisi dan juaranya adalah pemuncak klasemen.

Namun, pada musim ini, kompetisi dibagi dalam format dua series, yaitu regular series dan championships series.

Regular series adalah format full kompetisi seperti pada musim sebelumnya. Ke-18 tim peserta Liga 1 2023/2024 menjalani pertandingan full kompetisi dengan sistem home and away (kandang dan tandang).

Setelah menjalani 34 pertandingan di regular series, empat tim teratas di klasemen akhir akan menjalani pertandingan playoff di Championship series untuk menentukan juara Liga 1 2023/2024.***

*)Ikuti terus dan share informasi anda di media sosial Goggle News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYoutube Jurnal Soreanginstagram @jurnal.soreang dan TikTok @jurnalsoreang

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah