Cetak Sejarah! Indonesia 3 Kali Berturut-Turut Menjadi Juara Umum Asean Para Games

- 10 Juni 2023, 21:12 WIB
Dua atlet Asean para games foto bersama dengan menteri pemuda olahraga Dito Ariotejo usai menerima medali
Dua atlet Asean para games foto bersama dengan menteri pemuda olahraga Dito Ariotejo usai menerima medali /Kemenpora RI

Baca Juga: Harap Tenang The Flash Tidak Akan Terpengaruh Oleh Kontroversi yang Dilakukan Ezra Miller

“Kita sudah sangat siap, baik dari aspek fisik maupun mental. Ada tim pendukung yang selalu mendampingi, mulai psikolog, masseur, dokter dan tenaga pendukung lainnya dalam rangka menjaga kondisi atlet sehingga siap bertanding,"

"Kami ingin mencetak sejarah dengan tiga kali secara berurutan menjadi juara umum ASEAN Para Games (APG). Ini akan menjadi catatan sejarah yang sulit disamai oleh negara lain," jelasnya.

Statement Andi pada kala itu menjadi kenyataan tepatnya Jumat, 9 Juni 2023 kemarin, Indonesia resmi menjadi juara umum Asean Para Games 2023.

CATATAN SEJARAH INDONESIA HATTRICK ASEAN PARA GAMES

1. 23 September 2017: Indonesia meraih predikat juara umum ASEAN Para Games 2017 yang perolehan medali kontingen Merah Putih tak lagi bisa dikejar pesaing terdekat, yaitu tuan rumah Malaysia.

Baca Juga: Tak Disangka! Ternyata Lamtoro atau Petai Cina Memiliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan, Ini Penjelasannya

Indonesia berhasil mengantongi 117 medali emas, 69 perak, dan 46 perunggu. Disusul dengan Malaysia yang memperoleh 89 medali emas, 83 perak, 77 perunggu.

2. 6 Agustus 2022: Indonesia berhasil menjadi juara umum dengan raihan 175 medali emas, 144 medali perak, 106 medali perunggu.
Sebagai tuan rumah Indonesia Indonesia berhasil meraih juara umum ASEAN Para Games 2022 dengan mengoleksi medali terbanyak.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x