Hasil Final Malaysia Masters 2023, Minggu, 28 Mei 2023, Ganda Campuran Thailand Dechapol/Sapsiree Tampil Juara

- 28 Mei 2023, 14:17 WIB
Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand) juara ganda campuran Malaysia Masters 2023 dengan mengalahkan Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China), 16-21, 21-13, 21-18.*
Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand) juara ganda campuran Malaysia Masters 2023 dengan mengalahkan Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China), 16-21, 21-13, 21-18.* /Instagram/@popor_sapsiree

Bagi Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai, ini adalah gelar juara pertama di tahun 2023.

Hasil tersebut membuat mereka berada di peringkat pertama dalam Race to Paris 2024 atau kualifikasi Olimpiade 2024 di Paris.

Baca Juga: 9 SMK Negeri Terbaik di Kabupaten Semarang, Warga Jateng Cek Dulu Yuk untuk Rekomendasi Sekolah PPDB 2023

Selain itu, gelar juara di Malaysia Masters 2023 akan membuat Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai diperkirakan peringkat dunia atau ranking BWF akan naik.

Saat ini, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai menempati peringkat ketiga dunia dengan mengumpulkan 77.274 poin.

Ganda campuran Thailand tersebut hanya terpaut 2.461 poin dari nomor dua dunia, yakni Yuta Matanabe/Arisa Higashino (Jepang) dengan 79.735 poin.

Baca Juga: Referensi PPDB 2023: Cek 6 SMA Terbaik di Kabupaten Semarang Berdasarkan Nilai UTBK, Terbaik Versi LTMPT

Dengan tampil sebagai juara di Malaysia Masters 2023, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai mendapatkan 9.200 poin.

Imbasnya, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai berpeluang menggeser Yuta Matanabe/Arisa Higashino sebagai nomor dua dunia.

Berikut Hasil Pertandingan dan Jadwal Final Malaysia Masters 2023, Minggu, 28 Mei 2023:

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x