All Indonesian Final Tunggal Putra Indonesia Masters 2023, Minggu, 29 Januari 2023, Indonesia Rebut Satu Gelar

- 28 Januari 2023, 17:36 WIB
Jonatan Christie melawan Chico Aura Dwi Wardoyo pada final tunggal putra Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu, 29 Januari 2023.*
Jonatan Christie melawan Chico Aura Dwi Wardoyo pada final tunggal putra Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu, 29 Januari 2023.* /Instagram/@badminton.ina

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn, Aquarius, Pisces, dan Aries Hari ini 28 Januari 2023: Akan Dapat Kabar Gembira!

Dari segi rekor pertemuan atau head to head kedua pasangan, kedudukan masih imbang 1-1. Pertemuan terakhir, yakni di babak 16 besar Hylo Open 2022, dimenangi Takuro Hoki/Yugo Kobayasi dua gim, 21-16, 21-18.

Namun, pada pertemuan pertama di babak 32 besar Japan Open 2022, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin menang dua gim, 21-14, 21-17.

Dari segi ranking BWF, pasangan Jepang unggul atas ganda putra Indonesia. Takuro Hoki/Yugo Kobayasi saat ini menempati nomor empat dunia.

Sedangkan, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin berada di peringkat ke-17 dunia.

 

Baca Juga: Duitnya Makin Tebel! 4 Shio Ini Paling Untung Soal Keuangan di 2023, Rezeki Selalu Membuntuti, Cuan Menyertai!

Berikut Hasil Semifinal Indonesia Masters 2023 Hari Sabtu, 28 Januari 2023:

1. Ganda Putri: Liu Sheng Shu/Zhang Shu Xian (China) vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand), 21-11, 21-9

2. Tunggal Putra: Jonatan Christie (Indonesia) vs Shi Yu Qi (China), 21-13, 15-21, 21-19

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x