Demi Susun Tim Terbaik untuk Piala Dunia U-20 2023, PSSI Berburu Pemain Keturunan Indonesia di Belanda

- 29 September 2022, 08:42 WIB
Demi Susun Tim Terbaik untuk Piala Dunia U-20 2023, PSSI Berburu Pemain Keturunan Indonesia di Belanda
Demi Susun Tim Terbaik untuk Piala Dunia U-20 2023, PSSI Berburu Pemain Keturunan Indonesia di Belanda /PSSI

JURNAL SOREANG – Piala Dunia U-20 2023 yang akan berlangsung di Indonesia dimulai pada tanggal 20 Mei hingga 11 Juni mendatang.

Indonesia untuk pertama kalinya menjadi tuan rumah gelaran Piala Dunia U-20 dan yang kedua diselenggarakan di wilayah Asia Tenggara.

Seperti diketahui sebelum Indonesia, Malaysia juga pernah menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 pada tahun 1997.

Baca Juga: Kisah Kevin Ardilova dengan Tissa Biani dalam Series Doa Mengancam, Tayang Tanggal Berapa?

Sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20, Indonesia pun terus melakukan persiapannya dengan memperkuat skuad mereka.

Dilansir Jurnal Soreang dari laman website PMJ News, PSSI kini sedang mencari amunisi tambahan pemain naturalisasi.

Pasalnya, Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia meminta untuk dicarikan pemain naturalisasi tambahan.

Baca Juga: 3 Pesepakbola yang Menikahi Kekasihnya Jelang Piala Dunia 2022, Karena Peraturan Qatar? Berikut Rinciannya

Hal tersebut dilakukan untuk mendongkrak prestasi Garuda Muda Nusantara di ajang Piala Dunia U-20 tahun depan.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x