Apa itu UEFA Nations League, Seperti Apa Formatnya, Tim Mana yang Pernah Juara dan Siapa Top Skornya?

- 20 September 2022, 11:31 WIB
apa itu Nations League dan bagaimana formatnya?
apa itu Nations League dan bagaimana formatnya? / Instagram @uefa_nations_league22

Maka dari itu, kami akan bahas tentang asal usul dari UEFA Nations League. Dilansir dari situs UEFA, pergelaran ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas sepak bola tim nasional.

Nations League atau Liga Bangsa- Bangsa UEFA berasal dari keinginan UEFA dan 55 asosiasi anggotanya, memajukan kualitas timnas mereka.

UEFA dan asosiasinya menginginkan lebih banyak makna olahraga dalam sepak bola tim nasional, dengan asosiasi, pelatih, pemain, dan pendukung semakin berpendapat bahwa pertandingan persahabatan tidak memberikan kompetisi yang memadai bagi tim nasional.

Baca Juga: Viral! TKI di Taiwan, Mengaku Harus Tidur Berdua Satu Kamar Setiap Hari dengan Majikan

Format Nations League

Sama seperti kompetisi klub, di Nations League juga ada sistem promosi dan degradasi, dengan pembagian empat liga sesuia dengan peringkat timnas di UEFA.

Di Liga A pemenang dari masing-masing empat grup akan melaju ke babak final, di mana mereka akan saling bertarung memperebutkan gelar juara.

Sementara yang finis di urutan terbawah dari empat grup tersebut, akan turun kasta atau terdegradasi dari iga A turun ke B, dan seterunya sampai D.

Baca Juga: Mengenal Efek Samping ARV, Obat yang Harus Dikonsumsi Pengidap HIV untuk Cegah Pertumbuhan Virus

Sebaliknya, jika empat tim yang menempati posisi teratas grup, maka akan dipromosikan dari Liga D ke C, C ke B, dan B ke A.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: UEFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x