Hitung-Hitungan Biaya Nonton Piala Dunia 2022 Qatar, Fans Brazil dan Argentina akan Jadi yang Paling Boros

- 17 September 2022, 14:54 WIB
Piala Dunia 2022 Qatar akan segera digelar
Piala Dunia 2022 Qatar akan segera digelar /YouTube

Baca Juga: 10 Pesepakbola dengan Pendapatan Terbanyak Tahun 2022, Nomor 1 Bukan Lagi Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi

Dalam hal akomodasi, harga rata-rata Airbnb untuk kota Lusail, yang akan menjadi tuan rumah 10 pertandingan Piala Dunia dihargai £1.811 (Rp31 juta) per malam antara 20 November dan 18 Desember.

Pindah ke makanan dan minuman, harga rata-rata untuk tiga kali makan dalam sehari adalah £43,96 (sekitar Rp750 ribu), sementara satu pint bir akan dikenai tarif £10,17 (Rp174 ribu).

Namun meski diperbolehkan, setiap fans dari manapun harus berperilaku baik karena undang-undang terkait alkohol yang ketat di Qatar.

Baca Juga: Buntut Tewasnya Brigadir J Di Rumah Ferdy Sambo, Bripka RR Kembali Diperiksa Bareskrim

Denda sebesar £693 (Rp11 juta) adalah sanksi untuk setiap penggemar yang mendapat masalah dengan otoritas setempat.

Kira-kira dengan melihat estimasi harga di atas, adakah pecinta sepakbola dari Indonesia yang berminat pergi ke Qatar untuk menyaksikan langsung Piala Dunia 2022?
***

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Sportbible


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x