Preview Pertandingan Persib Bandung vs PSM Makassar di Liga 1 2022-2023, Debut Luis Milla

- 29 Agustus 2022, 09:14 WIB
Preview Pertandingan Persib Bandung vs PSM Makassar di Liga 1 2022-2023, Debut Luis Milla
Preview Pertandingan Persib Bandung vs PSM Makassar di Liga 1 2022-2023, Debut Luis Milla /Persib

Hasil tersebut berasal dari dua kali kemenangan, satu kali hasil imbang, dan tiga kali menelan kekalahan.

Budiman Yunus, asisten pelatih Maung Bandung menyebut skuadnya telah menjalani persiapan dengan matang.

Baca Juga: Update Lengkap! Rincian Harga Emas Antam 29 Agustus 202, Rp962 Ribu per Gram di Perdagangan Hari Ini

Sebanyak dua puluh pemain diboyong ke Parepare untuk menghadapi laga pada malam hari nanti.

Tidak ada nama Nick Kuipers yang sedang mengalami sakit dan David Rumakiek yang sedang pulang ke Papua untuk mengurus pendidikannya.

Selain itu, ada juga sejumlah pemain yang masih menjalani masa pemulihan cedera yang dialaminya.

Baca Juga: Sudah Dibuka Kembali! Simak Prosedur Resmi Pendaftaran TKW dan TKI Taiwan, Cukup 3 Langkah Saja!

“Kami datang dengan membawa dua puluh pemain dan tentunya ingin mengambil sesuatu di sini. Kami siap memberikan yang terbaik untuk Persib,” katanya.

Untuk pertandingan nanti, Budiman juga menaruh rasa hormat kepada PSM sebagai tim kuat di Liga 1.

Pasalnya, mereka sampai saat ini masih belum menerima kekalahan dan saat ini berada di peringkat keenam klasemen sementara.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah