Dua Pemain Persib Bandung Pernah Bobol Gawang PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo Namun Sekarang Absen, Siapa?

- 19 Agustus 2022, 14:44 WIB
Dua Pemain Persib Bandung Pernah Bobol Gawang PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo Namun Sekarang Absen, Siapa?
Dua Pemain Persib Bandung Pernah Bobol Gawang PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo Namun Sekarang Absen, Siapa? /Persib

JURNAL SOREANG - Sejumlah pemain dipastikan absen membela Persib Bandung saat berjumpa PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo, Jumat 19 Agustus 2022, pukul 20.30 WIB.

Diantara pemain Persib Bandung yang absen tersebut, dua orang tercatat pernah menjadi pembobol terakhir gawang PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo.

Dikutip dari laman resmi Persib, hal itu terjadi pada laga leg pertama semifinal Piala Menpora 2021 yang digelar 16 April 2021 lalu.

Baca Juga: Agensi Beri Pernyataan, Netizen Temukan Hal Terkait Kencan Seung Yoon WINNER dan Moon Jihyo? Ini Buktinya!

Pada laga tandang itu, Persib Bandung berhasil meraih kemenangan 2-1 atas PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo,

Sempat tertinggal, Pangeran Biru berhasil bangkit dan meraih kemenangan berkat gol kedua pemain ini.

Dalam laga tersebut, Persib Bandung tertinggal oleh gol pemain asal Jepara, Saddam Gaffar di menit 20 yang menyelesaikan umpan Samsul Arifin.

Baca Juga: Adakah Efek Samping dari Jarang Melakukan Hubungan Intim? Begini Penjelasan Menurut Ahli

Hanya butuh tiga menit bagi Pangeran Biru menyamakan kedudukan melalui gol yang dibuat Victor Igbonefo.

Bek naturalisasi asal Nigeria ini menyambut umpan Febri Hariyadi dan melesakkan bola ke gawang PSS Sleman. Kedudukan imbang 1-1.

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x