Gabriel Magalhaes ke Juventus, Arsenal Gerak Cepat Bidik Pemain Ini Sebagai Gantinya, Siapa?

- 16 Juli 2022, 08:44 WIB
Josko Gvardiol akan menjadi opsi Arsenal, jika Gabriel Magalhaes jadi hengkang ke Juventus. / tangkap layar Instagram
Josko Gvardiol akan menjadi opsi Arsenal, jika Gabriel Magalhaes jadi hengkang ke Juventus. / tangkap layar Instagram /

Layaknya jual dan beli pun, yang dilakukan Arsenal. Konon pesepakbola yang memiliki talenta istimewa ini memiliki harga yang bisa di jangkau.

Jika dilihat dari kontraknya, Josko Gvardiol masih terikat kontrak dengan RB Leipzig hingga 2026 mendatang.

Baca Juga: Gabriel Magalhaes Siap Dilepas Arsenal, Segini Yang Harus di Bayar Juventus pada The Gunners

Terlepas dari itu semua, konon Josko Gvardiol kabarnya bisa ditebus dengan mahar dikisaran 35 juta euro atau, setara dengan RP529 miliar.

Atas dasar itu pula, dikabarkan Arsenal akan memboyong dengan segala daya dan upaya untuk mendapatakan pesepakbola yang kini tengah berusia 20 tahun ini.

Tapi tunggu, nampaknya Arsenal tidak tidak sendiri dalam mengejar Josko Gvardiol, konon Manchester City dan Manchester United dikabarkan tertarik juga untuk mengunakan jasa Josko Gvardiol.

Baca Juga: Gabriel Magalhaes Atau Nicolo Zaniolo! Juventus Tengah Mencari Pengganti Matthijs de Ligt Untuk Skuadnya

Pesepakbola yang memiliki passpor Kroasia ini, digadang-gadang sosok yang bisa menggantikan Gabriel Magalhaes di Arsenal.

Nampaknya, keinginan Juventus untuk menggunakan jasa Josko Gvardiol terlihat sunggung-sungguh.

Nama Josko Gvardiol akan dijadikan opsi Juventus, jika nantinya Matthijs de Ligt akhirnya memutuskan untuk hengkang.***

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah