Dikejar Liverpool dan Chelsea, Matthijs de Ligt Lebih Fokus ke Bayern Munchen, Ada Apa?

- 9 Juli 2022, 13:04 WIB
CEO Juventus mengkomfirmasi, bahwa Matthij de Ligt diburu Liverpool dan Chelsea, namun Bayern Munchen menjadi fokusnya. / tangkap layar Instagram
CEO Juventus mengkomfirmasi, bahwa Matthij de Ligt diburu Liverpool dan Chelsea, namun Bayern Munchen menjadi fokusnya. / tangkap layar Instagram /

JURNAL SOREANG- Liverpool dan Chelsea merupakan klub yang memang sangat menginginkan jasa Matthij de Ligt di skuadnya untuk musim depan.

Namun sayang, seperti yang kerap kali dijelaskan bahwa Matthij de Ligt hanya akan bermain di Bundesliga, yakni Bayern Munchen.

Menurut beberapa informasi, Matthij de Ligt sangat tertarik pola permainan yang diperlihatkan Bayern Munchen, dari pada klub lain.

Baca Juga: Mattjid de Ligt Tolak Tawaran Chelsea Demi Bayern Munchen, Rafael van der Vaart Ungkap ini

Seperti kerap dijelaskan, bahwa Chelsea tengah menyiapkan anggaran untuk menebus Matthij de Ligt  di angka 68 juta pound atau, setara dengan Rp1,2 triliun.

Sementara itu, Liverpool mengiming-imingi Matthij de Ligt, jika bersedia diboyong ke Anfield, makan dirinya akan diberikan gaji yang sama dengan Mohammed Salah.

Namun sayang, nampaknya bagi Matthi de Ligt uang bukanlah segalanya, dirinya tetap fokus dan ingin bermain di Bundesliga bersama Bayern Munchen.

Baca Juga: Angel Di Maria dan Paul Pogba Adalah Harapan Sebenarnya Juventus, Bukan Nicolo Zaniolo?

Disisi lain, Bayern Munchen sejatinya telah memberikan tawaran perdananya kepada Juventus terkait transfer Matthij de Ligt.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah