UPDATE LIGA 2, Laga Uji Coba PSIM vs Bekasi City FC Berlangsung Sengit, Eks Liga 1 Herman Dzumafo jadi Pembeda

- 6 Juli 2022, 08:01 WIB
UPDATE LIGA 2, Laga Uji Coba PSIM vs Bekasi City FC Berlangsung Sengit, Eks Liga 1 Herman Dzumafo jadi Pembeda
UPDATE LIGA 2, Laga Uji Coba PSIM vs Bekasi City FC Berlangsung Sengit, Eks Liga 1 Herman Dzumafo jadi Pembeda /@fcbekasi/

“Kita bisa lihat di babak pertama mereka tidak bisa mencetak gol ke gawang kita. Jadi bagaimana pemain belakang bisa bertahan di area depan box, itu yang kita mau, itu yang selalu kita terapkan ke mereka," ungkapnya.

Baca Juga: UPDATE LIGA 2, Kembali Lakoni Laga Uji Coba, Semen Padang FC Sukses Taklukan Tim Kalimantan Persiba Balikpapan

"Saya selalu ingatkan ke mereka, jangan buat pelanggaran di area box, jangan buat pelanggaran di kotak penalti, tapi kan saya hanya bisa mengontrol saat di latihan, dalam pertandingan mereka yang mengontrol situasi,” imbuh Imran.

Pelatih asal Tulehu ini juga menegaskan akan segera melakukan evaluasi dari berbagai aspek, mengingat jadwal kompetisi Liga 2 yang semakin dekat.

“Dalam waktu kurang lebih satu bulan ini, kita akan evaluasi dan memaksimalkan semua aspek, tidak hanya finishing tapi defending, attacking, transisi, dan set piece," ungkap Imran.

Baca Juga: Tes IQ: Uji Ketelitian dan Fokus Anda dengan Menghitung Jumlah Apel pada Gambar, Berani Coba?

"Kita juga akan evaluasi baik secara individu, secara unit maupun secara tim,” pungkas Imran.

Laga tersebut berkesudahan 1-0 dengan keunggulan Bekasi City FC yang berhasil keluar menjadi pemenang dalam laga tersebut.

Kedua tim bermain silih berganti melakukan serangan dengan mengandalkan beberapa pemain salah satu yang mencolok di kubu PSIM adalah Rifal Lastori.

Baca Juga: Daftar 40 Pemain Bekasi City FC di Liga 2 2022-2023,Diisi Hamka Hamzah, Dzumafo hingga Rijal Torres Eks Liga 1

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: PSIM Yogyakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah