PREDIKSI Persib vs PSS di 8 Besar Piala Presiden 2022, Maung Bandung Berpeluang Lawan Borneo FC di Semifinal?

- 29 Juni 2022, 12:19 WIB
PREDIKSI Persib vs PSS di 8 Besar Piala Presiden 2022, Maung Bandung Berpeluang Lawan Borneo FC di Semifinal?
PREDIKSI Persib vs PSS di 8 Besar Piala Presiden 2022, Maung Bandung Berpeluang Lawan Borneo FC di Semifinal? /

JURNAL SOREANG - Persib Bandung akan menghadapi PSS Sleman dalam babak 8 besar Piala Presiden 2022.

Pertandingan akan digelar pada Jumat 01 Juli 2022 pukul 20.00 WIB live di Indosiar dan Streaming Vidio.com

Pertandingan antara Persib vs PSS Sleman hanya digelar satu kali saja di Stadion Si Jalak Harupat bukan format home dan away.

Baca Juga: Perempat Final Piala Presiden 2022: Inilah Daftar Klub yang Mendapat Tiket, Satu Tempat Tersisa

Jika pertandingan berakhir tanpa gol, maka akan dilanjutkan adu penalti tanpa ada perpanjangan waktu 2 kali 15 menit.

Sebelumnya Persib Bandung lolos ke babak 8 besar dengan status sebagai juara grup C.

Tim berjuluk Maung Bandung ini kumpulkan 7 poin hasil dari 2 kali menang dan s1 kali imbang.

Baca Juga: NAIK HAJI 2022: Apa Itu Haji Furoda, Berapa Biaya yang Harus Dikeluarkan Jemaah? Simak Rinciannya!

Sementara PSS Sleman tampil di babak 8 besar setelah menempati posisi runner-up grup A.

Skuad Elang Jawa kumpulkan 7 poin hasil dari dua kali menang 1 kali imbang dan 1 kali kalah.

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x