Daftar 15 Transfer di Liga 2, Engelbert Sani ke PSPS, Eks Liga 1 Joker Sunarto dan Fellaini Indonesia ke PSKC

- 26 Juni 2022, 16:25 WIB
Daftar 15 Transfer di Liga 2, Engelbert Sani ke PSPS, Eks Liga 1 Joker Sunarto dan Fellaini Indonesia ke PSKC
Daftar 15 Transfer di Liga 2, Engelbert Sani ke PSPS, Eks Liga 1 Joker Sunarto dan Fellaini Indonesia ke PSKC /

JURNAL SOREANG - Transfer Liga 2 saat ini semakin seru saja beritanya, bukan hanya rumor akan tetapi transfer resmi yang banyak menghasilkan beberapa kejutan.

Banyak pemain eks Liga 1 yang bermigrasi ke Liga 2 dengan label pemain yang telah dikenali oleh pecinta sepakbola Indonesia.

Oleh karena itu berikut info transfer Liga 2 update 24 Juni 2022 yang kini sudah dirangkum dalam daftar pemain sebagai berikut:

Baca Juga: Ciptakan Tenaga Kerja Terampil, Kemendikbudristek Terus Dorong Competitive Fund Vokasi

1. Tri Rahmad Priadi 

Pemain ini berasal dari klub Semen Padang resmi merapat ke PSCS Cilacap.

2. Yudha Febrian 

Pemain ini resmi merapat ke Persikab Kabupaten Bandung yang berasal dari Persik Kediri dan sebelumnya pernah trial di PSMS Medan.

3. Zulkifli Kosepa 

Pemain ini merupakan pemain yang pernah membela Persipura Jayapura yang kini resmi merapat ke Semen Padang FC.

Baca Juga: Profil Daisuke Sato, Pemain Persib Pertama Berpaspor Filipina Kembali ke Liga 1 2022/2023

4. Friska Womsiwor 

Sebelumnya memperkuat klub PSM Makassar yang kini resmi merapat ke Persewar Waropen.

5. Yudistira Mambrasar 

Pemain satu ini berasal dari Persiba Balikpapan yang kini resmi merapat ke Persewar Waropen.

6. Khohok Roniarto

Pemain satu ini berasal dari klub PSKC Cimahi dan kini resmi hengkang dan merapat ke PSCS Cilacap.

Baca Juga: Tes IQ dan Psikotes: Dijamin Bikin Bingung! Ciptakan Angka 6 dengan Batang dalam Gambar, Daya Kreatifmu Diuji

7. Dolly Gultom

Merupakan pemain dari klub asal PSM Makassar yang kini resmi merapat ke PSCS Cilacap.

8. Ravi Murdianto 

Eks pemain timnas Indonesia ini resmi merapat ke Persikab Kabupaten Bandung yang sebelumnya juga pernah perkuat Persela Lamongan.

9. Eeng Supriyadi 

Pemain ini merupakan pemain dari klub asal PSS Sleman yang kini resmi merapat ke PSCS Cilacap.

Baca Juga: TRANSFER LIGA INGGRIS: Liverpool Siap Jual Mohamed Salah, Cristiano Ronaldo di Tawarkan ke Chelsea

10. Drey Buyung 

Pemain ini dahulu memperkuat klub asal Persewangi Banyuwangi yang kini resmi merapat ke Semen Padang FC

11. Dwi Rafi Angga 

Pemain ini sebelumnya memperkuat klub Dewa United yang sekarang resmi merapat ke Bekasi City FC.

12. Ahmad Maulana Putra

Pemain yang dijuluki Fellaini Indonesia ini merupakan pemain yang pernah main di klub Madura United yang kini merapat ke PSKC Cimahi.

Baca Juga: Tak Kunjung Memberi Si Nyonya Tua Kepastian, Juventus Beri Ultimatum ke Angel Di Maria

13. Ahmad Joker Sunarto

Pemain yang pernah melejit di Liga 1 bersama Arema FC yang dijuluki Joker Sunarto ini perlahan meredup dan kini dirinya melanjutkan karirnya di PSKC Cimahi tim Liga 2.

14. I Nyoman Sukarja

Pemain kawakan yang pernah main di Liga 1 ini juga pernah main di PSIS Semarang dan Bali United dan sebelumnya bermain di Sulut United yang kini resmi berseragam PSKC Cimahi.

15. Engelberd Sani

Pemain yang pernah jadi andalan Madura United ini resmi berlabuh ke PSPS Riau, sebelumnya dia berseragam di Sriwijaya FC dan Muba Babel United. 

Baca Juga: Jarang Diketahui Fakta Sisi Gelap Jepang, Ribuan Orang Terpaksa Tinggal di Bilik Warnet, Ada Apa?

Dirinya juga pernah membela Persis Solo dan Arema FC di Liga 1 dan Liga 2 beberapa musim silam.***

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah