FULL TIME: Persib Tekuk Bhayangkara FC 1-0 di Piala Presiden 2022, Fitrul Tampil Heroik, 3 Pemain jalani Debut

- 22 Juni 2022, 06:00 WIB
FULL TIME: Persib Tekuk Bhayangkara FC 1-0 di Piala Presiden 2022, Fitrul Tampil Heroik, 3 Pemain jalani Debut
FULL TIME: Persib Tekuk Bhayangkara FC 1-0 di Piala Presiden 2022, Fitrul Tampil Heroik, 3 Pemain jalani Debut /@blitzmews_football/

Bhayangkara FC justru mengendurkan serangan, dan Persib Bandung mulai mencoba menyerang keluar dari tekanan.

Baca Juga: Hasil Babak Pertama Persib Bandung vs Bhayangkara FC, David da Silva Berhasil Mencetak Goal

Usai water break Persib mulai merotasi dengan menggantikan Abdul Aziz dengan pemain debutan dari Bandung United, Robi Darwis yang resmi direkrut Persib Bandung.

Memasuki menit ke-80 kerjasama Beckham Putra dan David da Silva yang hampir saja menggandakan keunggulan lewat tendangan keras David da Silva yang masih berhasil di blok Awan Setho Raharjo.

Waktu menunjukkan menit 85, Persib Bandung hampir tak pernah terlihat menyerang dan justru lebih merapatkan barisan pertahanan.

Baca Juga: Dalam Rangka HUT Jakarta ke-495, TransJakarta, MRT dan LRT Gratis pada Rabu 22 Juni 2022

Sebaliknya Bhayangkara FC seringkali melancarkan serangan beberapa kali, namun tetap saja tak ada peluang mereka yang berbahaya.

Dua menit menjelang usai Frets Butuan keluar digantikan Ridwan Ansori pemain yang sama-sama baru direkrut bersama Robi Darwis.

Waktu sudah memasuki menit 90, wait memberikan tambahan waktu selama 6 menit, dan saat itu Persib Bandung terlihat sedikit menggempur pertahanan Bhayangkara FC.

Baca Juga: Waduh! Inilah 5 Penyebab Ketiak Menghitam, Mana yang Anda Alami?

Halaman:

Editor: Agung Prasetya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah