Nyesek! Untuk Pertama Kali Sepanjang Sejarah, Tuan Rumah Tanpa Wakil di Semifinal Indonesia Open 2022

- 18 Juni 2022, 07:14 WIB
Untuk Pertama Kali Sepanjang Sejarah, Tuan Rumah Tanpa Wakil di Semifinal Indonesia Open 2022
Untuk Pertama Kali Sepanjang Sejarah, Tuan Rumah Tanpa Wakil di Semifinal Indonesia Open 2022 /

JURNAL SOREANG – Indonesia sebagai tuan rumah harus berlapang dada karena tidak ada satu wakilpun yang lolos ke semifinal Indonesia Open 2022.

Menempatkan 4 wakil di quarterfinal, semuanya harus kandas dan tidak bisa melaju ke babak semifinal Indonesia Open 2022.

Ini merupakan sejarah pertama kali bagi tuan rumah tanpa wakil di semifinal Indonesia Open 2022.

Baca Juga: Tes IQ: Buktikan Kamu Si Paling Jeli, Bisa Hitung Berapa Benda dalam Gambar dalam 5 Detik?

Setelah sebelumnya di Indonesia Open 2016, Indonesia hanya menempatkan 1 wakil di semifinal yaitu Ihsan Maulana Mustofa.

Apriyani dan Fadia yang tampil di partai pembuka harus gagal mengatasi perlawanan ganda korea Lee Soo Heed an Shin Seung Chan dua game langsung.

Di game kedua Apriyani dan Fadia sebetulnya punya kesempatan memenangkan game karena unggul poin namun keadaan berbalik justru ganda Korea tampil perkasa.

Baca Juga: Simak! Ramalan Shio Ayam, Anjing, Babi Hari Ini, Ciptakan Peluang

Sementara itu Pramudya dan Yeremia yang kemenangannya hampir di depan mata setelah di babak ketiga unggul 20-18 justru terjadi sebuah kejadian tak menyenangkan.

Halaman:

Editor: Nurma Latifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x