Daftar 32 Tim yang Lolos ke World Cup 2022 Qatar Beserta Urutan, Ranking FIFA Terbaru dan 5 Tim Favorit

- 18 Juni 2022, 00:20 WIB
32 tim peserta World Cup 2022 akan saling bertarung di bulan November mendatang.
32 tim peserta World Cup 2022 akan saling bertarung di bulan November mendatang. /Twitter/@brfootball

JURNAL SOREANG – Resmi World Cup 2022 sudah mendapatkan 32 tim yang akan berlaga di tanggal 21 November sampai 18 Desember di Qatar.

Wales, Australia dan Kosta Rika menjadi 3 tim yang melengkapi kuota 32 slot yang menjadi syarat bergulirnya World Cup 2022 Qatar.

Wales yang berhasil mengalahkan Ukraina 1-0 dan mendapatkan satu tiket menuju Qatar, menjadi tim pertama pelengkap 29 tim yang sudah lolos terlebih dahulu sejak bulan Maret. Ini merupakan pencapian yang luar biasa bagi Gareth Bales cs.

Baca Juga: Head to head Persib Bandung vs Persebaya Surabaya, Pertandingan Pangeran Biru Hadapi Green Force Malam ini

Pasalnya mereka telah absen cukup lama di Piala Dunia, yaitu 64 tahun. Tim selanjutnya yang berhasil mendapatkan tiket ke Piala Dunia 2022 adalah Australia.

Australia yang sukses mendapatkan satu tiket menuju Qatar, harus bersusah payah terlebih dahulu menghadapi Peru di babak playoff antarbenua.

Mereka menang dalam drama adu penalti 5-4, setelah dalam waktu normal bermain imbang tanpa gol.

Tim terakhir yang mampu mendapatkan satu tiket lagi adalah Kosta Rika yang sukses mengalahkan Selandia Baru di playoff antarbenua dengan skor 1-0.

Baca Juga: Tes IQ: Jawab Cepat dalam Waktu 5 Detik Saja! Dapatkah Anda Menemukan Kesalahan pada Gambar Tersebut?

Piala Dunia pertama dalam sejarah yang akan digelar di musim dingin dan menjadi pergelaran terakhir dengan format 32 tim ini sangatlah ditunggu-tunggu.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x