Raja Taktik! 7 Pelatih dengan Poin Tertinggi di Liga Champions, Siapa Saja?

- 11 Juni 2022, 21:17 WIB
7 pelatih dengan poin tertinggi di Liga Champions/Youtube Vbetnews
7 pelatih dengan poin tertinggi di Liga Champions/Youtube Vbetnews /

Gelar keempat bagi raksasa Belanda itu didapat setelah mereka mengalahkan AC Milan di final.

Di musim berikutnya, Louis van Gaal kembali membawa Ajax ke partai puncak, namun kalah oleh Juventus.

Baca Juga: Prediksi The Hard Tackle : Jerman Kalahkan Hongaria 2-1 Pada Dinihari Ini, Berikut Analisis dan Line Up

Pelatih berpaspor Belanda ini mengantungi rata-rata 1,95 poin hasil dari total 189 poin dalam 97 kesempatan memimpin empat timnya di kompetisi tertinggi di Eropa ini.

7. Ottmar Hitzfeld

Ottmar Hitzfel mengumumkan pensiun dari pelatih setelah memimpin Swiss ke Piala Dunia 2014.

Sebelum mengarsiteki timnas Swiss, dia pernah melatih Borussia Dortmund dan Bayern Munchen di dua periode.

Baca Juga: Jenazah Eril Diperkirakan Tiba Hari Minggu, Berikut Alur Pemulangan Jasad Putra Sulung Ridwan Kamil

Dari dua tim tersebut, Ottmar Hitzfeld mendapat 171 poin hasil 95 kali memimpin di Liga Champions (rata-rata 1,8 poin per pertandingan).

Pria asal Jerman ini berada di puncak ketika membawa Bayern Munchen meraih gelar keempat Liga Champions di musim 2000-2001 dengan mengalahkan Valencia pada partai final.

Halaman:

Editor: Raden Salma Widyadhana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah