Performa Cristiano Ronaldo Bersama Portugal di UEFA Nations 2022, Tengah di Pantau Erik ten Hag

- 10 Juni 2022, 12:59 WIB
Cristiano Ronaldo. / tangkap layar Instagram
Cristiano Ronaldo. / tangkap layar Instagram /

Sang pelatih eks Ajax Amsterdam tersebut, tengah memantau performa yang diperlihatkan Cristiano Ronaldo di UEFA Nations League.

Sebelumnya, saat Timnas Portugal bertemu dengan Spanyol, Cristiano Ronaldo hanya dimainkan di babak kedua.

Baca Juga: Erik ten Hag Sah Melatih Manchester United, Louis Van Gaal: Harusnya pilih klub sepakbola, bukan klub komersil

Namun saat bertemu dengan Swiss, Cristiano Ronaldo berhasil tampil apik dan memperlihatkan performa yang luar biasa.

Atas hasil tersebut, membuat Erik ten Hag kembali berfikir bahwa masa Cristiano Ronaldo hingga saat ini, memang belum usai.

Selain berhasil meraih gelar sebagai pemain terbaik di Manchester United, CR7 juga masih menjadi pemain yang diandalkan di Timnas Portugal.

Baca Juga: Louis Van Gaal Sempat melarang Erik ten Hag Untuk Hijrah ke Manchester United Pada Musin Ini, Ada Apa?

Meski sudah memasuki usia ke-37, namun performa yang diperlihatkannya tidak nampak usia yang sebenarnya.

Hal tersebut di perlihatkan juga oleh pemain bintang PSG, yang sekaligus kapten Timnas Argentina, yakni Lionel Messi.

Kedua pemain bintang sepakbola tersebut, memiliki usia yang bisa dikatakan tidak muda lagi, namun performa nya seperti anak muda.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah