PRAMUSIM LIGA 1 2022-2023, Taise Marukawa dan Carlos Fortes Catatkan Debut Manis,PSIS Menang Dramatis Atas PSM

- 29 Mei 2022, 22:20 WIB
Hasil pertandingan pramusim kontestan Liga 1 2022-2023, ukir debut manis bagi Taise Marukawa dan Carlos Fortes andil dalam kemenagan PSIS
Hasil pertandingan pramusim kontestan Liga 1 2022-2023, ukir debut manis bagi Taise Marukawa dan Carlos Fortes andil dalam kemenagan PSIS /Youtube/

Jalannya babak pertama PSIS vs PSM saat laga mulai berlangsung kedua tim sama-sama bermain aman.

Baca Juga: Daftar 3 Tim Promosi di Serie A Italia 2022-2023,Salah Satunya Bakal Diakuisisi Bos Rans FC Liga 1 Raffi Ahmad

Namun PSM Makassar terlebih dahulu mencuri gol pada menit 18. Gol PSM Makassar dicetak Dallen Doke meski berposisi sebagai full back namun dirinya mampu mempersembahkan gol untuk PSM Makassar.

Sementara itu PSIS Semarang naru bisa menyamakan kedudukan pada menit 43, adapun gol dari PSIS Semarang ini berkat gol bunuh diri dari pemain PSM Makassar.

Pemain belakang PSM Makassar Safrudin Tahar gagal mengantisipasi bola sehingga masuk ke gawang sendiri.

Baca Juga: Daftar 15 Transfer Pemain di Liga 1 2022-2023, Bos Rans FC Akuisisi klub Serie A hingga PSM Rekrut Karashima?

PSM Makassar menguji kekuatan PSIS Semarang dalam laga ujicoba pertandingan yang berlangsung di Stadion Jatidiri Semarang Jawa Tengah Sabtu tanggal 28 Mei Tahun 2022 kemarin.

Kickoff pertandingan pukul 16.30 WIB, meski hanya bertajuk uji coba kedua tim tetap menurunkan skuad terbaik.

Pelatih PSM Bernardo Tavares langsung menduetkan Wiljan Pluim dan Everton Nascimento di lini depan.

Baca Juga: TRANSFER LIGA 1, Fandry Imbiri Resmi ke Persik, Ernando Ari akan Didatangkan PSIS? Persija Amankan Beauguel?

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah