Selain Messi dan Ronaldo, Ini 5 Pemain Bintang Diprediksi Bakal Pensiun Setelah Piala Dunia 2022, Siapa Saja?

- 25 Mei 2022, 16:27 WIB
Beberapa pemain bintang yang diprediksi bakal pensiun usia Piala Dunia 2022.
Beberapa pemain bintang yang diprediksi bakal pensiun usia Piala Dunia 2022. /Tangkapan layar Instagram @leomessi/@cristiano/@lucamodric10/@thiagosilva/

JURNAL SOREANG - Piala Dunia pergelarannya sudah di depan mata. Kurang dari 7 bulan turnamen Qatar itu akan dimulai.

Meriahnya perhelatan Piala Dunia 2022 akan diikuti sejumlah pemain bintang dunia, bahkan di antaranya diprediksi bakal segera pensiun setelah ajang internasional tersebut.

Piala Dunia 2022 kemungkinan besar bakal menjadi turnamen empat tahunan terakhir mereka. Dalam hal tersebut nama yang menjadi sorotan adalah Messi dan Ronaldo.

Baca Juga: Gerak Cepat! Man City Juara Liga Inggris, 5 Pemainnya Langsung Dipanggil Timnas, Main di Nations League

Keduanya digadang-gadang bakal gantung sepatu usai perhelatan Piala Dunia 2022. Mengingat usia mereka yang sudah tak muda lagi untuk ukuran atlet terutama pesepakbola.

Namun tak hanya La Pulga dan CR7 yang disebut-sebut bakal menjadikan edisi Qatar sebagai turnamen Piala Dunia terakhir mereka.

Sejumlah nama juga diprediksi bakal memutuskan hal yang sama dengan Messi dan Ronaldo.

Untuk itu, dikutip JurnalSorenag.Pikiran-Rakyat.com dari berbagai sumber berikut 5 nama pemain sepakbola top yang bakal gantung sepatu usai turnamen Qatar:

Baca Juga: Mesut Ozil dan Cristiano Ronaldo, Saat Playmaker Terbaik Bertemu dengan Striker Terbaik

1. Pepe

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x