Fakta Mengejutkan Bintang Piala Dunia Kylian Mbappe yang Menolak Dibayar Timnas Prancis

- 24 Mei 2022, 20:05 WIB
Fakta Kylian Mbappe yang Menolak Dibayar Timnas Prancis./Tangkap Layar Instagram @kymbappex7
Fakta Kylian Mbappe yang Menolak Dibayar Timnas Prancis./Tangkap Layar Instagram @kymbappex7 /

3. Menolak Sponsor Prancis

Selain untuk badan amal yang ia bangun, Kylian Mbappe menolak dibayar Timnas Prancis disinyalir karena keterkaitan Prancis dengan beberapa sponsor.

Timnas Prancis memang sejak 2017 telah menjalin kerja sama dengan beberapa sponsor. Mulai dari Coca-Cola, KFC, Belin.

Sampai perusahaan judi online asal Prancis, BetClic menjadi sponsor lapis kedua Timnas Prancis. Kabarnya Kylian Mbappe tidak menyukai sponsor-sponsor tersebut.

Mengingat badan amal yang Kylian Mbappe dirikan mengusung semangat diet yang seimbang. Sementara, merek-merek tersebut membahayakan tubuh dan mengganggu proses diet yang sehat.

Kylian Mbappe juga mengatakan bahwa dirinya percaya perusahaan judi seperti BetClic telah menyebabkan masalah serius pada anak muda di wilayah terbilang miskin dan sederhana di Prancis.

Baca Juga: Kok Bisa? Kiper Aston Villa Robin Olsen Diserang Fans Manchester City di Tengah Pesta Juara di Stadion Etihad

4. Pilih-pilih Sponsor

Kylian Mbappe memang menjadi pemain yang sering pilih-pilih sponsor. Ia tidak mau menyepakati kontrak atau bahkan menolak uang.

Jika sponsor itu tidak sesuai visinya. Faktor inilah yang boleh jadi mempengaruhi Kylian Mbappe untuk menolak dibayar dari Timnas Prancis.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah