5 Alasan Erik Ten Hag Pertahankan Bintang Piala Dunia Portugal CR7 Ronaldo di Manchester United Musim Depan

- 21 Mei 2022, 17:20 WIB
 Erik Ten Hag Pertahankan Cristiano Ronaldo di Manchester United./Tangkap Layar Instagram @home2football
Erik Ten Hag Pertahankan Cristiano Ronaldo di Manchester United./Tangkap Layar Instagram @home2football /

JURNAL SOREANG – Pelatih Manchester United musim depan adalah Erik Ten Hag yang secara sah akan bergabung bersama Manchester United permusim 2022-2023.

Seiring dengan kedatangan Erik Ten Hag ke Manchester United banyak rumor yang mengatakan bahwa bintang Piala Dunia Portugal Cristiano Ronaldo akan disingkirkan.

Namun, tentu saja ada beberapa alasan bintang Piala Dunia Portugal Cristiano Ronaldo dipertahankan di Manchester United musim depan.

Baca Juga: Jadi Pemain Kunci Utama Bersama Cristiano Ronaldo, David De Gea: Walaupun Sulit tapi Saya Bangga!

Baru-baru ini Erik Ten Hag akhirnya menepis rumor tersebut ia bahkan mengaku ingin mempertahankan CR7 bekerja sama dengan sang mega bintang Portugal Cristiano Ronaldo.

Berikut adalah 5 alasan utama Erik Ten Hag pertahankan Cristiano Ronaldo di Manchester United musim depan.

1. Profesionalisme

Ketika membela Manchester United di periode pertamanya yakni 2003-2008 Cristiano Ronaldo muda tidak segan belajar dari pemain-pemain senior.

Sekarang Cristiano Ronaldo bisa membagikan ilmunya kepada sederet pemain muda Manchester United.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah