Mantab Sekali! Disinilah Base Camp Tempat Tinggal Timnas Jerman Selama Piala Dunia 2022 Qatar

- 20 Mei 2022, 20:42 WIB
Mantab Sekali! Disinilah Base Camp Tempat Tinggal Timnas Jerman Selama Piala Dunia 2022 Qatar
Mantab Sekali! Disinilah Base Camp Tempat Tinggal Timnas Jerman Selama Piala Dunia 2022 Qatar /

JURNAL SOREANG - Perhelatan Piala Dunia 2022 Qatar, hanya tinggal hitungan bulan lagi akan dimulai.

Timnas Jerman sudah dipastikan akan melenggang menuju Qatar untuk bertanding  di pagelaran Piala Dunia 2022 Qatar pada bulan November mendatang.

Pada saat pagelaran Piala Dunia 2022 Qatar, Timnas Jerman akan bermarkas di Zulal Wellness Resort.

Baca Juga: Prediksi Formasi Persis Solo di Liga 1 2022-2023,Rekrut 11 Pemain Lokal, Plus Vusurovic, Aaron Evans, Artigas?

Resort tersebut berada di kompleks perhotelan yang terletak di Al-Ruwais, pantai utara Qatar.

Jarak dari Bandara Internasional Hamad Menuju resort kurang lebih membutuhkan waktu satu setengah jam.

Untuk menjaga kenyamanan, Para pemain, pelatih, dan staf akan tinggal di area resort yang terpisah, jauh dari jangkauan masyarakat umum. 

Baca Juga: Real Madrid Ingin Karim Benzema untuk Jadi Mentor Mbappe, Jika 'Si Kura-kura' Hengkang dari PSG

Sesi latihan akan berlangsung di stadion tim divisi satu Al-Shamal SC, yang terletak hanya beberapa menit dari hotel. 

Manajemen Timnas Jerman telah melihat beberapa tempat yang dapat dijadikan markas mereka selama Piala Dunia 2022 Qatar.

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: The Peninsula Qatar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah