Berikut 25 Pemain yang Bakal Jadi Skuad Impian Manchester United di Bawah Erik Ten Hag, Siapa Saja?

- 12 Mei 2022, 09:51 WIB
Erik Ten Hag resmi diangkat menjadi pelatih baru Manchester United
Erik Ten Hag resmi diangkat menjadi pelatih baru Manchester United /twitter @brfootball

Baca Juga: Robbie Fowler Soroti Mohamed Salah yang Berhenti Mencetak Gol untuk Liverpool, Salah Tak Ada Ruang Cetak Gol

Untuk lini tengah, MU harus mengontrak sosok gelandang spesialis yang bisa ditujukan kepada sosok Kalvin Philips.

Lalu di posisi depan, Cristiano Ronaldo benar-benar harus dipertahankan oleh Ten Hag dengan alasan kontribusinya kepada tim selama ini.

Hanya perlu menambah sosok penyerang seperti Darwin Nunez yang kemungkinan bisa mencetak gol di musim-musim mendatang untuk MU.

Baca Juga: 10 Pemain Dianggap Tampil Buruk yang Pernah Masuk Laga Final Piala Dunia, Siapa Saja?

Berikut dua puluh lima pemain yang bisa jadi tim impian di bawah asuhan manajer baru, Erik Ten Hag.

Penjaga gawang: David de Gea, Heaton, Mastny.

Defenders: Varane, Torres, Maguire, Lindelof, Luke Shaw, Tariq Lamptey, Diogo Dalot, Aaron Wan-Bissaka.

Baca Juga: Terkait Rumor Paul Pogba ke City, Mantan Gelandang Manchester United Ini Berikan Komentar, Begini Katanya

Midfielders: Fred, McTominay, Kalvin Phillips, Bruno Fernandes, Garner, Van de Beek, Hannibal.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Manchester Evening News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah